Rangkuman 2

ARAH KOMUNIKASI DATA

Simplex

Contoh: TV, radio, radio panggil (pager).

Half Duplex

Contoh: Handy Talky (HT).

Full Duplex

Contoh: Hand Phone

 

SINYAL- SINYAL ELEKTROMAGNETIK

 

Sinyal Kontinu

intensitasnya berubah-ubah dalam bentuk
halus sepanjang waktu (tdk ada sinyal
yang terputus / diskontinu).

Sinyal Discrete

Intensitasnya mempertahankan level
yang konstan selama beberapa periode
waktu dan kemudian berubah ke level
konstan yang lain.

 

FREKUENSI, SPEKTRUM DAN BANDWIDTH

Frekuensi : rate (dalam putaran per detik, atau
Hertz (Hz)) dimana sinyal berulang-ulang.

Spektrum : rentang frekuensi absolut.

contoh : spektrum kabel CATV saat ini berkisar
5 sampai 400 MHz.

Bandwidth : perbedaan di antara
frekuensi-frekuensi yang membatasi dari
spektrum frekuensi yang terjadi terus menerus.

 

HUBUNGAN ANTARA DATA RATE DAN BANDWIDTH

Semakin tinggi data rate sebuah sinyal,
semakin besar pula bandwidth efektifnya.

Bandwidth yang efektif adalah band
dimana sebagian besar energi sinyal
terkonsentrasi di dalamnya.

 

Transmisi data digital dan
analog

Analog ≈ kontinu

Digital ≈ discrete

 

DATA, PENSINYALAN, TRANSMISI

 

Data

entiti yang menyampaikan arti atau informasi.

 

Pensinyalan

penyebaran sinyal secara fisik melalui suatu
media yang sesuai.

 

Transmisi

komunikasi data melalui penyebaran dan
pemrosesan sinyal-sinyal.

 

DATA

Analog data menerima nilai yang terulang
secara terus – menerus dan kontinu dalam
beberapa interval.

Digital data menerima nilai-nilai yang
berlainan.

 

SINYAL

Sinyal analog merupakan aneka ragam
gelombang elektromagnetik yang berlangsung
terus – menerus yang kemungkinan disebarkan
lewat berbagai macam media. Contoh, media
kabel (wire).

Sinyal digital adalah suatu rangkaian voltase
pulsa yang bisa ditransmisikan melalui sebuah
media kabel.

 

TRANSMISI

Transmisi analog merupakan suatu alat untuk
mentransmisikan sinyal-sinyal analog tanpa
memperhatikan isinya.

Transmisi digital berkaitan dengan muatan
sinyal.

 

suatu sinyal digital dapat ditransmisikan hanya
pada jarak tertentu sebtlum atenuasi, derau dan
gangguan yang lain membahayakan integritas
data.

 

GANGGUAN TRANSMISI

Atenuasi

Distorsi delay

Derau